Kaligrafi
Digital
Kaligrafi digital
merupakan kaligrafi yang dibuat dengan memanfaatkan teknologi digital seperti komputer,
Laptop, Android dan alat elektroinik
lainnya. tentunya dalam pembuatannya menggunakan software seperti coreldraw
photoshop atau software lainnya.
Dalam lomba
Kaligrafi/khat khususnya yang dilaksanakan di Indonesia kita mengenal beberapa jenis
lomba yaitu Kaligrafi Naskah, Kaligrafi Hiasan mushaf, Kaligrafi Dekorasi, dan Kaligrafi
Kontemporer.
Ada rencana
untuk memasukan Kaligrafi Digital ini dalam Iven Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ)
Kaligrafi. Kita tunggu aja apa pada MTQ Nasional di Sumatra Utara tahun 2018
mendatang
Berikut ini
beberapa contoh kaligrafi Digital yang kami ambil dari internet
1. Kaligrafi Digital Lailaha Illa Allah model Bulat
2. Kaligrafi Digital Muhammadurrasulullah Model Bulat
3. Kaligrafi Digital Model Dekorasi Masjid
Kaligrafi digital ini lebih murah dibanding dengan Kaligrafi non digital karena untuk menghasilkan karya yang bagus tidak mesti harus menguasai Qaidah Khat,
Tag : Kaligrafi Digital,
Komentar
Posting Komentar